Peringati Hari Pendengaran Sedunia, RSUD Sawerigading Palopo Gelar Penyuluhan Kesehatan Pendengaran dan Kanker Nasofaring

MEDIA DUTA, PALOPO – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sawerigading Palopo turut memperingati Hari Pendengaran Sedunia Tahun 2025.

Dalam Rangka memperingati Hari Pendengaran Sedunia, Tim Promosi Kesehatan Rumah Sakit (PKRS) RSUD SAWERIGADING PALOPO menggelar penyuluhan kesehatan Pendengaran dan Kanker Nasofaring.

Bacaan Lainnya

Kegiatan ini dilaksanakan di ruang tunggu poliklinik RSUD SAWERIGADING PALOPO, Senin 3 Maret 2025.

Hari Pendengaran Sedunia diperingati setiap tanggal 3 Maret. Peringatan Hari Pendengaran Sedunia pada tahun 2025 mengusung tema Mengubah Pola Pikir : Berdayakan Dirimu ” Mari Wujudkan Telinga dan Pendengaran Sehat Bagi Semua Orang “.

Pos terkait